EVALUASI SELAMA 1 MINGGU, ROAD MAPS, SERIUS || BLC TELKOM KLATEN

 



A.PENDAHULUAN

  • Pengertian

Di hari ini saya mengevaluasi kegiatan selama 1 minggu kemaren. Habis itu membahas tentang serius saat bekerja, yang di maksud serius adalah jangan terlalu serius saat bekerja, buatlah santai agar pekerjaan tidak melelahkan dan berat. yang di maksud dari road maps yaitu saat kita mau menuju ke tujuan, maka kita harus mengetahui arahnya terlebih dahulu.

  • Latar Belakang Masalah

Di karenakan saya sudah mempunyai tujuan, tetapi masih bingung mulainnya dari mana. dan saya saat bekerja masih terlalu serius.

B.MAKSUD DAN TUJUAN

  • Maksud

Menggunakan road mapping

Santai saat bekerja


  • Tujuan

-mengetahui arah untuk menuju ke tujuan.

-mengetahui tahapannya untuk menuju ke tujuan.

-mengetahui apa saya yang harus saya lakukan untuk menuju ke tujuan.

-saat bekerja santai(tidak terlalu serius amat)

C.BATASAN DAN RUANG LINGKUP PEKERJAAN

Batasan :
EVALUASI

Ruang lingkup pekerjaan :

-mengetahui arah untuk menuju ke tujuan.

-mengetahui tahapannya untuk menuju ke tujuan.

-mengetahui apa saya yang harus saya lakukan untuk menuju ke tujuan.

-santai saat bekerja

D.TARGET DAN HASIL YANG DIHARAPKAN

dapat mengetahui arah tujuan
santai saat bekerja(tidak terlalu serius dalam bekerja)

E.METODE PELAKSANAAN

membaca
menulis
mendengarkan

F.ALAT DAN BAHAN


alat :
-laptop
-changer
-buku
-bolpoin

bahan :
-koneksi internet

G.TARGET WAKTU

4 jam( 08.00 - 12.00 )

H.TAHAPAN PELAKSANAAN

 Mendengarkan penjelasan dari mbah suro

 


 

kata kata mbah suro yang saya ingat

"kamu harus melihat peta kalau kamu mempunyai tujuan, jangan sok yakin dulu, kalau kamu tidak tahu arahnya"

"Sebelum kamu berjalan ke tujuan, kamu harus mengetahui koordinat(posisi, sadar diri, tau batasan diri, mempunyai alat dan bahan, Tau diri) anda.

"jangan mendahulukan akalmu"

> Tujuan saya  <

saya ingin menguasai bahasa pemrogaman HTML dan CSS di karenakan saya ingin membuat website sendiri.


> Arah saya untuk memulai tujuan<

belajar bahasa pemrogaman HTML basic

 

> Tahapannya <

- belajar HTML BASIC

- Tag Elemen

- Atributs

- Headings

- Dll

 

> apa saja yang harus saya lakukan  <

mempersiapkan diri ( Employability skills, Soft skills, Etika budaya kerja )

mempunyai alat dan bahan

menigkatkan ketelitian dalam menganalisis

belajar bahasa HTML

 

> Santai saat bekerja <

ketika bekerja jangan terlalu serius, buatlah pekerjaan santai agar tidak merasakan keberatan dan lelah.

 

I.TEMUAN PERMASALAHAN DAN CARA PENYELESAIAN MASALAHNYA

saya sudah mempunyai tujuan tapi masih bingung mualai dari mana? dan saya tidak bertanya, padahal sudah tahu saya bingung dan tidak tahu.

J.KESIMPULAN YANG DI DAPAT

Ternyata dengan menggunakan/memakai maps kita akan tahu arah untuk menuju ketujuan, dapat mengetahui koordinat diri sendiri DSB.
dan ketika kita santai dalam bekerja maka pekerjaan tidak akan terasa berat dan menyebabkan kelelahan.

K.REFERENSI