Membuat Planning Dengan HTML || BLC TELKOM KLATEN

A. PENDAHULUAN

  • Pengertian
Di hari ini saya membuat project planning di HTML, di proses pembuatannya saya menggunakan image, heading, table, title dan lain sebagainya. jadi saat proses saya membuat saya pertama menggunakan heading satu(h1) sebagai judul nama saya, setelah itu saya memasang gambar saya dengan menggunakan tag <img>, dan saya membuat heading lagi yaitu menggunakan tag h3 sebagai pengingat. Dan seterusnya saya membuat table untuk jam dan nama kegiatan planning saya

  • Latar Belakang Masalah
Membuat pengigat/planning dalam 3 hari kedepan saya, menggunakan HTML.

B. MAKSUD DAN TUJUAN

Mempelajari table pada HTML dan maksud dari kegiatan ini adalah berdiskusi untuk memecahkan masalah yang di temukan dalam lingkup buku HTML5 yang di beri oleh mbah suro.


C. RUANG DAN LINGKUP PEKERJAAN

- Membuat Planning dengan menggunakan table


D. HASIL YANG DIHARAPKAN

Dapat menjadi pengingat saya dan saya bisa melakukannya dalam kurun waktu 3 hari kedepan


E. METODE PELAKSANAAN

- Briefing 

- Membaca

- Berdiskusi

- Coding


F. ALAT DAN BAHAN

- Laptop

- Koneksi internet

- Vscode


G. TARGET WAKTU

08.00 - 16.00


H. TAHAPAN PELAKSANAAN

- Briefing bersama team dengan saya sendiri yang memimpin

Di saat briefing saya membutuhkan kesepakatan dengan teman team mengenai terget hari ini dan waktunya berapa jam.

- Membaca buku yang di berikan oleh Mbah suro

- Berdiskusi membahas permasalahan yang di temukan

Tadi salah satu dari teman saya ada yang menemukan permasalahan saat menginstall visual code studio, dan solusinya saat menginstall menggunakan terminal baru bisa

- Coding 

Saya dan teman teman mulai untuk mengoding mempraktikkan yang ada di buku, dan setelah saya mengoding mempraktikkan buku selesai. Saya lanjut ke target saya sendiri meneruskan pembuatan table dengan membuat planning selama 3 hari kedepan. Langkah langkah saya saat membuat project planning saya :


Pertama saya menggunakan tag <center> agar nanti judul dan seterusnya bisa di tengah, setelah itu saya membuat judul dengan menggunakan Heading 1 (h1). Dan setelah itu saya menambahkan gambar menggunakan tag <img src="Link gambar" width="300" heigth="300">. Setelah selesai dalam pemasangan gambar saya melanjutkan menambahkan heading 3 sebagai pengingat "planning dalam 3 hari kedepan", Dan seterusnya saya masuk keinti pembelajaran saya yaitu membuat table sebagai waktu dan kegiatan planning saya dalam 3 hari kedepan.


Dan hasilnya seperti ini :



I. TEMUAN PERMASALAHAN DAN CARA PENYELESAIANNYA

- Dari teman team sendiri banyak bertanya yang seharusnya ditanyakan contoh : ini apa maksudnya? maksud dari pengetian ini apa? dan kenapa kok bisa begini.... tanpa mereka baca terlebih dahulu

- Di saat pengistalan visual studio code tadi ada yang error saat pengistallan


Solusi :

- Kedepannya jika bertanya harus di budayakan untuk membaca terlebih dahulu, jika masih tidak paham baru boleh untuk di tanyakan.

- Saat mengistall menggunakan terminal baru bisa terinstall visual studio code tersebut


J. KESIMPULAN YANG DIDAPAT

Di saat kita mau bertanya harus di budayakan untuk membaca terlebih dahulu, dan kesimpulan yang saya dapat saat membuat project planning saya dia atas yaitu


K. REFERENSI

- E-book HTML5 pemrograman web dasar.pdf